Dunia Kita: Dukung Hak Asasi untuk Pemulihan Lebih Baik
- Ariadne Budianto
 - Rivan Dwiastono
 
Dari Martin Luther King, Jr. Memorial di Washington DC,Rivan Dwiastono dan Ariadne Budianto mengantar liputan meningkatnya permintaan warga untuk bantuan musim dingin, upaya meningkatkan kesetaraan dalam bisnis restoran dan kesadaran akan kekerasan terhadap perempuan minoritas lewat film dokumenter.
Episode
- 
Januari 22, 2025Dunia Kita "Our World, My Story": Batik Mendunia!
 - 
Desember 25, 2024Dunia Kita "Our World, My Story": Obrolan Kreatif Bersama Pak SBY!